• MTS AL-HUDA KOTA GORONTALO
  • Where Tomorrow's Leaders Come Together

Sebanyak 217 santri dan santriwati kelas 9 Ponpes Mts Al Huda mengikuti ujian akhir tahun

Sebanyak 217 santri dan santriwati kelas 9 Ponpes Mts Al Huda mengikuti ujian akhir tahun berbasis komputer pada semester genap tahun pelajaran 2022/2023,, kegiatan ini berlangsung selama 13 hari di mulai dari tanggal 29 Maret sampai dengan 13 April 2023. Tujuan dari kegiatan ini adalah untuk mengukur sejauh mana kemampuan santri dan santriwati, dan juga sebagai salah satu syarat kelulusan di Ponpes Mts Al Huda.

Komentari Tulisan Ini
Tulisan Lainnya
Kamis, 27 April 2023 Ponpes Mts Al huda Kota Gorontalo melaksanakan ujian praktek Asessmen Madrasah tahun pelajaran 2022/2023 Mata Pelajaran Seni Budaya.

Kamis, 27 April 2023 Ponpes Mts Al huda Kota Gorontalo melaksanakan ujian praktek Asessmen Madrasah tahun pelajaran 2022/2023 Mata Pelajaran Seni Budaya.  Pentas seni ini dila

01/05/2023 09:06 - Oleh Syahril Paneo, S.Kom - Dilihat 107 kali